Mengenal Khairudin Barbarossa
By Imam91 63 views 10 months ago
Khairudin Barbarossa merupakan seorang Bajak laut Barbaria dan panglima perang yang lahir pada tahun 1475. Ia adalah seorang panglima perang yang berhasil memenangkan berbagai pertarungan.