Domba Ini Bukan Sembarangan! Lucu Tapi Banyak Manfaatnya!
By
Musi Project
• 2 hours ago
43
views
Jangan Salah, Domba Ini Bukan Sembarangan!"
Lihat dehbulu dua warnanya kayak lagi pakai rompi alami! Tapi di balik tampilannya yang unik, domba punya peran penting buat kita.
Mereka bukan cuma penghasil daging dan susu bergizi, tapi juga bantu petani lewat pupuk alaminya yang menyuburkan tanah.
Merawat domba itu berarti juga menjaga rantai kehidupan di sekitar kita.
Sederhana, tapi besar manfaatnya.