Aksi Terbaik Hari Pertama M7 Wild Card sangat sederhana, namun jenius
By
dicky nuari
• 2 weeks ago
21
views
Aksi Terbaik Hari Pertama M7 Wild Card sangat sederhana, namun jenius
RX dari Boostgate melakukan Maniac hanya dengan dua hal sederhana... Kesabaran, dan Penempatan Posisi . Menunggu kesempatan, RX meluangkan waktu sebelum meledak dan menggunakan Speedy Lightwheel untuk MENGHANCURKAN empat anggota dari LEON Esports setelah inisiasi yang indah dari timnya.
#LetTheWorldSeeUs #seputaranesports #MobileLegends